Interaksi dalam Ekosistem

Interaksi dalam Ekosistem

Dalam ekosistem pasti ada interaksi atau hubungan timbal balik antara komponen yang satu dengan komponen yang lain. Interaksi yang ada bisa berupa interaksi yang saling menguntungkan, merugikan atau tidak berpengaruh terhadap satu dengan yang lainnya. Jenis-jenis interaksi tersebut, antara lain :

a. Interaksi antar organisme 

Bentuk interaksi yang sangat erat dan khusus disebut simbiosis. Organime yang melakukan simbiosis disebut simbio, interaksi antar organisme dapat dikategorikan sebagai berikut. 

1. Netral 

Netral adalah kehidupan bersama antara populasi dua spesies atau lebih dalam satu daerah dan masing-masing populasi tersebut tidak saling mengganggu. Contoh: seekor cacing dengan belalang di sawah, capung dengan kerbau.

2. Predasi

Predasi merupakan jenis interaksi makan dan dimakan. Pada predasi umumnya suatu spesies memakan spesies lain, meskipun beberapa hewan memangsa sesame jenisnya (bersifat kanibal). Organisme yang memakan disebut predator, sedangkan organisme yang dimakan disebut mangsa.
baca selengkapnya pada file word dibawah ini...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Interaksi dalam Ekosistem"

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungannya di blog "robi-biologi". Pertanyaan dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini.